Pengumuman Pemenang Video Creative Challenge

Kami dengan bangga mengumumkan para pemenang Video Creative Challenge SIB Mandiri NF Academy 2025, Periode: 2 Juni – 12 Juli 2025 dengan tema “Perjalanan & Inspirasi Bersama SIB Mandiri”. Setelah melalui proses penilaian yang ketat berdasarkan kreativitas, keunikan penyampaian, dampak inspiratif, kualitas visual-audio, dan engagement, berikut daftar pemenang yang berhasil memukau dewan juri:

  1. Izzah Diyanah Fawaid
  2. Siti Alifah
  3. Saniyah Munawwarah
  1. M. Fatkhurrohman
  2. Imelda Wahyuni
  3. Nazma Nur Zahra
  1. Eva Masdareva
  2. Shafa Dhiya Sujatmiko
  3. Najwa Syafa Kamila
  4. Muhammad Shiddiq

Para pemenang akan dihubungi melalui email atau WhatsApp maksimal 3Γ—24 jam setelah pengumuman ini. Pastikan data pendaftaran Anda valid.

Untuk yang belum menang… Tenang, perjalanan kalian belum selesai kok! Setiap karya yang masuk udah jadi bukti kalau kalian punya bakat dan potensi luar biasa. Terus upgrade skill kalian, karena kita akan balik lagi dengan challenge berikutnya yang lebih seru, lebih menantang, dan pastinya lebih rewarding!

Terima Kasih atas Partisipasi!

Kami mengapresiasi seluruh peserta yang telah berkontribusi dengan karya-karya inspiratif. Tidak hanya kreatif, video yang masuk juga membawa cerita bermakna seputar perjalanan SIB Mandiri NF Academy.

Penilaian dalam challenge ini dilakukan secara transparan dan objektif. ena juri bukan cuma dari internal kami aja, tapi juga melibatkan dosen profesional & praktisi berpengalaman di bidangnya. Jadi hasilnya insyaAllah adil dan fair! Jadi kalau belum menang, bukan berarti karya kalian jelek. Bisa jadi cuma selisih tipis banget atau perlu sedikit improvement.

Jangan lupa untuk terus mendukung dengan memberikan like, komentar, dan share di platform media sosial kami!

Social Media Links

“Kreativitas adalah kunci menuju perubahan yang bermakna!”
“Banyak video yang punya ide kuat dan storytelling yang rapi.”
“Kualitas visual dan editing beberapa peserta udah setara content creator.”

#SIBMandiri #SIBMandiriNFA #SIBVideoChallenge #NFAcademy #SIBBersinar #KreativitasTanpaBatas 

Kalian keren! Terus berkarya yaa!

Salam,
Tim NF Academy

Β© 2023 Nurul Fikri Academy. All Rights Reserved Owned by PT Nurul Fikri Cipta Inovasi