Belajar Digital Marketing

Program Digital Marketing selama 12 minggu mencakup strategi pemasaran online, analisis data, pengoptimalan kampanye iklan, dan keterampilan praktis lainnya. Peserta akan menguasai platform digital, SEO, media sosial, dan analisis performa untuk merancang dan mengelola kampanye pemasaran yang efektif secara online.

Bootcamp Digital Marketing

Mengapa Harus Belajar Digital Marketing?

Mengapa NFAcademy.ID
  • Prospek Karier Di Dunia Industri

    Permintaan akan profesional digital marketing terus meningkat sejalan dengan perkembangan teknologi dan transformasi digital perusahaan. Perusahaan-perusahaan dari berbagai industri semakin menyadari pentingnya kehadiran online untuk mencapai audiens yang lebih luas.

  • Mampu Mengikuti Era Digital

    Skill tetap relevan dalam perkembangan industri teknologi yang sangat cepat di era digital. Dan menjadi bagian dari perubahan dan perkembangan teknologi yang memengaruhi dunia kita. Berkontribusi pada pengembangan teknologi yang membuat kehidupan lebih baik.

  • Gaji Yang Kompetitif

    Pekerja di bidang teknologi seringkali mendapatkan gaji yang kompetitif. Dapat mencapai gaji yang lebih tinggi dalam karier.

Bootcamp Digital Marketing dengan Pembelajaran Intensif

Soft Skill

Memberikan bekal kepada peserta tentang adab bekerja, komunikasi, kerja sama tim, dan jiwa pantang menyerah.

Hot

Final Project

Membuat portofolio yang nyata dengan materi yang dipelajari dan disesuaikan dengan kebutuhan di dunia kerja.

Hot

Sertifikasi

Berstandar nasional yang dikeluarkan oleh BNSP dan atau sertifikasi internasional, yang telah menjadi mitra.

Hot

Dijamin Ngomset

Program yang menjamin peningkatan omzet bisnis dengan strategi pemasaran efektif.

Hot

Profesi Setelah Menguasai Digital Marketing

Digital Marketing Specialist

Profesi yang merancang, strategi, implementasi kampanye iklan digital, analisis data, dan pengoptimalan untuk mencapai tujuan pemasaran.

Social Media Manager

Profesi yang bertanggung jawab untuk membuat konten, merencanakan kampanye, berinteraksi dengan audiens, dan menganalisis kinerja untuk meningkatkan visibilitas merek.

SEO Specialist

Profesi yang memahami tentang algoritma mesin pencari, penelitian kata kunci, pemilihan konten yang relevan, dan implementasi praktik SEO terbaik untuk meningkatkan visibilitas online.

Email Marketing Specialist

Profesional yang merancang dan melaksanakan kampanye pemasaran melalui email, membuat konten yang relevan, dan menganalisis data untuk meningkatkan tingkat keterlibatan dan konversi pelanggan.

Pilihan Kelas Pembelajaran

Program Digital Marketing, masing-masing pilihan kelas (Fullstack Digital Marketer, Social Media Specialist, SEO & Web Specialist, SEM & Ads Specialist, dan Marketplace Specialist) selama 12 minggu mencakup strategi pemasaran online, analisis data, pengoptimalan kampanye iklan, dan keterampilan praktis lainnya. Peserta akan menguasai platform digital, SEO, media sosial, dan analisis performa untuk merancang dan mengelola kampanye pemasaran yang efektif secara online.

Pelatihan ini ditujukan untuk Anda yang ingin meningkatkan kompetensi dan karir sebagai Digital Marketer dengan skill lengkap (fullstack), mulai dari dasar hingga mahir. Anda dibimbing oleh instruktur yang berpengalaman di bidang digital marketing, mulai dari konsep dan strategi hingga penerapan pemasaran dengan berbagai platform digital seperti media sosial, web, video, dan periklanan. Di akhir sesi pelatihan, Anda dibimbing mengerjakan proyek digital marketing secara mandiri dan kelompok, dengan target mendapatkan visitors, followers, subscribers, likes, dan atau menghasilkan penjualan produk barang dan atau produk jasa.

Durasi Pelatihan
Dua hingga tiga bulan atau 240 jam (tutorial, assignment, dan final project).

Prasyarat Peserta
Anda diharapkan telah memahami dasar-dasar penggunaan aplikasi media sosial dan browser web, tetapi tidak wajib karena keterampilan dasar akan diberikan di awal tiap sesi pelatihan sebagai kompetensi dasar menjadi Digital Marketer.

Target Pelatihan

  1. Dapat menjelaskan konsep, strategi, dan kegiatan dasar digital marketing untuk produk barang dan produk jasa.
  2. Dapat menjalankan riset pasar dengan teknologi digital untuk suatu jenis produk barang atau jasa.
  3. Dapat menentukan unique selling proposition suatu produk barang atau jasa.
  4. Dapat menyusun rencana bisnis dan menentukan model bisnis untuk suatu produk barang atau jasa.
  5. Dapat menjelaskan proses pengembangan suatu produk barang dan produk jasa.
  6. Dapat mengelola hubungan masyarakat dengan teknologi digital untuk suatu organisasi atau produk.
  7. Dapat menentukan strategi dan channel untuk digital marketing suatu produk barang atau jasa.
  8. Dapat membuat dan mengedit gambar atau foto produk untuk beberapa platform digital marketing.
  9. Dapat membuat dan mengedit video produk untuk beberapa platform digital marketing.
  10. Dapat mengelola email marketing untuk suatu produk barang atau jasa.
  11. Dapat mengelola beberapa akun social media marketing untuk suatu produk barang atau jasa.
  12. Dapat membuat desain web dan menjadi administrator website untuk promosi suatu produk barang atau jasa.
  13. Dapat mengelola content marketing berbasis web dan social media untuk suatu produk barang atau jasa.
  14. Dapat mengelola SEO konten web dan video untuk untuk suatu produk barang atau jasa.
  15. Dapat mengelola SEM dan iklan digital untuk suatu produk barang atau jasa.
  16. Dapat mengelola pemasaran produk barang atau jasa melalui beberapa marketplace secara terintegarsi.
  17. Dapat menglola manajemen hubungan pelanggan suatu produk barang atau jasa.
  18. Dapat mengerjakan proyek digital marketing secara kelompok, dengan target mendapatkan visitors, followers, subscribers, likes, dan atau menghasilkan penjualan produk barang dan atau produk jasa.

Durasi Pelatihan
Dua hingga tiga bulan atau 360 jam (120 jam tutorial, 120 jam assignment, dan 120 jam final project).

Topik Pelatihan

  1. Digital Marketing Fundamental
    • Konsep Digital Marketing Produk Barang dan Produk Jasa
    • Perbandingan Digital Marketing dengan Traditional Marketing
    • Jenis Profesi dan Tugas Digital Marketer
    • Etika dan Hukum yang Berhubungan dengan Digital Marketing
    • Basic Marketing Strategy: Segmenting, Targeting, dan Positioining
    • Basic Marketing Mix: Product, Price, Place, dan Promotion
  2. Market Research
    • Definisi, Jenis, dan Manfaat Riset Pasar
    • Cara Menyusun Rencana Riset Pasar dengan Teknologi Digital.
    • Riset Pasar dengan Studi Kasus suatu Produk (Barang/Jasa)
  3. Consumer Behavior Analysis
    • Pengertian Perilaku Konsumen di Era DIgital
    • Tools Riset untuk Memahami Perilaku Konsumen
    • Teknik Menentukan USP (Unique Selling Proposition)
  4. Business Plan & Business Model
    • Cara Membangun Jiwa Wirausaha
    • Penentuan Model Bisnis dengan Kanvas
    • Penyusunan Dokumen Rencana Bisnis
  5. Product Development
    • Pengertian Produk Barang, Produk Jasa, dan Produk Digital
    • Tahapan Pengembangan Produk
    • Penentuan Merek
    • Pembuatan Kemasan Produk
  6. Digital Public Relation
    • Pengantar Public Relation
    • Penulisan Berita untuk Promosi
    • Pengelolaan Publikasi Online
  7. Digital Marketing Strategy
    • Pengantar Strategi Digital Marketing
    • Konsep Organic dan Paid
    • Digital Marketing Channel & Platform
    • Pemilihan Strategi Digital Marketing suatu Produk (Barang/Jasa)
  8. Graphics Design
    • Pengantar Desain Grafis untuk Digital Marketing
    • Pembuatan Desain Gambar Vektor
    • Pembuatan Desain Gambar Bitmap
  9. Video Design
    • Pengantar Video untuk Digital Marketing
    • Video Recording
    • Video Editing
  10. Email Marketing
    • Pengantar Email Marketing
    • Opt-in Email Marketing
    • Penggunaan Tool untuk Email Marketing
  11. Social Media Marketing
    • Pengantar Social Media Marketing
    • Organic Marketing dengan Beberapa Platform Social Media
    • Paid Marketing dengan Beberapa Platform Social Media
  12. Web Design for Marketing
    • Pengantar Web Design dan Web Marketing
    • Admin Website dengan Content Management System (CMS)
  13. Content Marketing
    • Pengantar Content Marketing
    • Pembuatan Konten Web Log (Blog)
    • Pembuatan Konten Web pada CMS
    • Integrasi Konten Web dan Social Media
  14. SEO (Search Engine Optimization)
    • Pengantar SEO
    • Keyword Research
    • Penggunaan Tools untuk SEO di Web dan Video
  15. SEM (Search Engine Marketing)
    • Pengantar SEM
    • Periklanan dengan Google Ads
    • Penggunaan Tools untuk Analisis Iklan dan Konten
  16. E-Commerce & Marketplace
    • Pengantar E-Commerce & Marketplace
    • Pengelolaan Promosi dan Penjualan di Marketplace
    • Tools untuk Integrasi Bebeapa Marketplace
  17. CRM (Customer Relationship Management)
    • Pengantar CRM
    • Penggunaan Tools CRM
  18. Final Project
    • Pengantar Manajemen Proyek Digital Marketing
    • Pengerjaan Proyek Digital Marketing secara Kelompok untuk suatu Produk Barang dan atau Produk Jasa.

Pelatihan ini ditujukan untuk Anda yang ingin meningkatkan kompetensi dan karir sebagai Social Media Specialist. Anda dibimbing instruktur untuk memahami strategi dan mampu menerapkan digital marketing dengan berbagai platformdan tools
media sosial secara organicdan paid
Di akhir sesi pelatihan, Anda dibimbing mengerjakan proyek digital marketing secara mandiri dan kelompok, dengan target mendapatkan
visitors, followers, subscribers, likes, clicks share, comments atau menghasilkan leads lainnya, melakukan proses penjualan produk barang, jasa, dan atau organisasi melalui media sosial, dan mengukur keberhasilan pemasaran media sosial yang telah dijalankan

Prasyarat Peserta

Anda diharapkan telah memahami dasar-dasar penggunaan aplikasi media sosial dan browser web, tetapi tidak wajib karena keterampilan dasar akan diberikan di awal tiap sesi pelatihan sebagai kompetensi dasar menjadi Digital Marketer – Social Media Specialist.

Target Pelatihan

  1. Dapat menjelaskan konsep, strategi, dan kegiatan digital marketing untuk produk barang, jasa, atau atau organisasi.
  2. Dapat menjalankan riset pasar dengan teknologi digital untuk suatu jenis produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  3. Dapat mendeskripsikan beberapa platform media sosial dan karakteristik tiap platform media sosial.
  4. Dapat menentukan strategi pemilihan platform media sosial untuk pemasaran suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  5. Dapat mengidentifikasi perilaku konsumen di media sosial yang dijadikan target untuk menentukan unique selling/value proposition suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  6. Dapat membuat dan mengedit konten media sosial dalam bentuk gambar atau foto produk untuk beberapa platform media sosial.
  7. Dapat membuat dan mengedit konten video produk untuk beberapa platform digital marketing.
  8. Dapat mengelola beberapa akun dan konten media sosial untuk marketing suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  9. Dapat mengelola iklan media sosial untuk suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  10. Dapat mengerjakan proyek digital marketing secara kelompok menggunakan media sosial, dengan target mendapatkan followers, subscribers, likes, viewers, comments,dan engagement lainnya, serta menghasilkan konversi, misalnya penjualan produk barang, dan atau jasa.

Durasi Pelatihan

Dua hingga tiga bulan atau 240 jam (tutorial, assignment, dan final project).

Topik Pelatihan

  1. Digital Marketing Fundamental
    • Konsep Digital Marketing Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Perbandingan Digital Marketing dengan Traditional Marketing
    • Jenis Profesi dan Tugas Digital Marketer, khususnya Social Media Specialist
    • Etika dan Hukum yang Berhubungan dengan Digital Marketing
    • Basic Marketing Strategy: Segmenting, Targeting, dan Positioining
    • Basic Marketing Mix: Product, Price, Place, dan Promotion
    • Mini Project 1: Penentuan Marketing Strategy dan Marketing Mix suatu Poduk Barang dan atau Jasa
  2. Market Research
    • Definisi, Jenis, dan Manfaat Riset Pasar
    • Cara Menyusun Rencana Riset Pasar dengan Teknologi Digital
    • Cara Menganalisis dan Menyimpulkan Hasil Riset Pasar
    • Mini Project 2: Melakukan riset pasar untuk suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi
  3. Social Media Platforms
    • PPengenalan dan Perbandingan beberapa Platform Media Sosial Populer (Facebook, Instagram, X, Youtube, TikTok, Linkedin)
    • Bentuk Keterlibatan (Engagement) Audiens di beberapa Platform Media Sosial Populer
    • Teknik Menentukan USP (Unique Selling Proposition)
    • Mini Project 3: Pembuatan Akun dan Konten suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi di berbagai Platform Media Sosial
  4. Social Media Marketing Strategy
    • Konsep Organic dan Paid Media Social
    • Strategi Pemilihan Platform Media Sosial untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Integrasi beberapa Akun Media Sosial dengan suatu Platform
    • Mini Project 4: Penerapan Strategi untuk Memilih beberapa Platform Media Sosial yang sesuai dengan Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  5. Consumer Behavior Analysis
    • Pengertian Perilaku Konsumen di Media Sosial
    • Tools Riset untuk Memahami Perilaku Konsumen di Media Sosial
    • Teknik Menentukan USP (Unique Selling Proposition)
    • Manajemen Persediaan Produk, Harga, Pengiriman, dan Keuangan
    • Mini Project 5: Peneapan USP suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi di Media Sosial
  6. Graphics Design for Media Social Specialist
    • Pengantar Desain Grafis untuk Digital Marketing
    • Pembuatan Desain Gambar Vektor
    • Pembuatan Desain Gambar Bitmap/Foto
    • Mini Project 6: Pengolaan Konten Grafis untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi di Youtube (Thumbnail), Instagram dll
  7. Video Creation for Media Social Specialist
    • Pengantar Video untuk Digital Marketing
    • Video Recording
    • Video Editing
    • Mini Project 7: Pengelolaan Konten Video untuk Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi di Youtube, Instagram, dll
  8. Organic Social Media Marketing
    • Organic Marketing dengan Beberapa Platform Social Media
    • Analisis Keberhasilan Organic Social Media
    • Mini Project 8: Penerapan Organic Media Social Content Marketing dan Analsis Keberhasilan
  9. Pad Social Media Marketing
    • Pad (Ads) Marketing dengan Beberapa Platform Social Media
    • Analisis Keberhasilan Iklan Media Sosial dengan A/B Test dan metode lain
    • Mini Project 9: Peneapan Ads Media Social Marketing suatu dan Analisis Keberhasilan dari sisi RoI (Return on Investment)
  10. Final Project
    • Pengantar Manajemen Proyek Digital Marketing dengan Media Sosial
    • Pengerjaan Proyek Digital Marketing Media Sosial secara Kelompok untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi

Pelatihan ini ditujukan untuk Anda yang ingin meningkatkan kompetensi dan karir sebagai SEO & Web Specialist, mulai dari dasar hingga mahir. Anda dibimbing oleh instruktur yang berpengalaman di bidang digital marketing, mulai dari konsep, strategi, hingga penerapan optimasi mesin pencari (SEO, Search Engine Optimization) dalam pemasaran digital melalui media sosial dan web, termasuk video marketing. Di akhir sesi pelatihan, Anda dibimbing mengerjakan proyek digital marketing secara mandiri dan kelompok, dengan target mendapatkan visitors web, followers, subscribers, likes, dan engagement lainnya, termasuk konversi seperti menghasilkan penjualan produk barang dan atau jasa.

Prasyarat Peserta

Anda diharapkan telah memahami dasar-dasar penggunaan aplikasi media sosial dan browser web, tetapi tidak wajib karena keterampilan dasar akan diberikan di awal tiap sesi pelatihan sebagai kompetensi dasar menjadi Digital Marketer – SEO & Web Specialist.

Target Peserta

  1. Dapat menjelaskan konsep, strategi, dan kegiatan dasar digital marketing untuk produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  2. Dapat menjalankan riset pasar dengan teknologi digital untuk suatu jenis produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  3. Dapat mengidentifikasi perilaku konsumen yang dijadikan target untuk menentukan unique selling/value proposition suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  4. Dapat membuat desain dan konten web serta menjadi administrator website untuk promosi suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  5. Dapat mengelola SEO konten web untuk pemasaran suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  6. Dapat menganalisis hasil SEO konten web, antara lain dengan Google Analytics untuk pemasaran suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  7. Dapat mengelola SEO konten video di Youtube untuk pemasaran suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  8. Dapat menganalisis hasil SEO konten video di Youtube, antara lain dengan Youtube Analytics untuk pemasaran suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  9. Dapat mengerjakan proyek SEO suatu web dan channel video di Youtube secara kelompok, dengan target mendapatkan visitors, followers, subscribers, likes, comments, dan engagement lainnya, serta menghasilkan konversi seperti penjualan produk barang dan atau jasa.

Durasi Pelatihan

Dua hingga tiga bulan atau 240 jam (tutorial, assignment, dan final project).

Topik Pelatihan

  1. Digital Marketing Fundamental
    • Konsep Digital Marketing Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Perbandingan Digital Marketing dengan Traditional Marketing
    • Jenis Profesi dan Tugas Digital Marketer, khususnya SEO & Web Specialist
    • Etika dan Hukum yang Berhubungan dengan Digital Marketing
    • Basic Marketing Strategy: Segmenting, Targeting, dan Positioining
    • Basic Marketing Mix: Product, Price, Place, dan Promotion
    • Mini Project 1: Marketing Mix: Product, Price, Place, dan Promotion
  2. Market Research
    • Definisi, Jenis, dan Manfaat Riset Pasar
    • Cara Menyusun Rencana Riset Pasar dengan Teknologi Digital
    • Cara Menganalisis dan Menyimpulkan Hasil Riset Pasar
    • Mini Project 2: Pelaksanaan Riset Pasar untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  3. Consumer Behavior Analysis
    • Pengertian Perilaku Konsumen di Media Sosial
    • Tools Riset untuk Memahami Perilaku Konsumen di Internet
    • Teknik Menentukan USP (Unique Selling Proposition)
    • Mini Project 3: Penerapan USP suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  4. Web Design & Content Marketing
    • Pengantar Web Design dan Web Marketing
    • Pengelolaan (Administasi) Website Berbasis CMS (Content Management System)
    • Penulisan Konten Web dalam bentuk Berita dan Artikel di Website Berbasis CMS
    • Mini Project 4: Penulisan Konten Web beupa Berita dan Artikel di Website Berbasis CMS untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  5. Web SEO (Search Engine Optimization)
    • Pengantar SEO
    • Riset Kata Kunci (Keywords Reseach) untuk Website Promosi suatu Poduk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Penggunaan Tools (Google Search Console) untuk SEO di Website Berbasis CMS
    • Mini Project 5: Pembuatan Konten dengan Menerapkan Hasil Riset Kata Kunci dan Memonitor di Google Search Console
  6. Web SEO Analytics
    • Pengantar Web Analytics dan Google Analytics
    • Evaluasi SEO Website Berbasis CMS dengan Google Analytics
    • Penggunaan Tools (Google Search Console) untuk SEO di Website Berbasis CMS
    • Mini Project 6: Evaluasi SEO Website Marketing suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  7. SEO (Search Engine Optimization) untuk Video Youtube
    • Pengantar SEO untuk Youtube
    • Riset Kata Kunci (Keywords Reseach) Channel dan Video Youtube suatu Poduk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Penggunaan Tools untuk SEO Channel dan Video Youtube dengan Youtube Studio dan Tools lain
    • Mini Project 7: Pembuatan Channel dan Video dengan Menerapkan Hasil Riset Kata Kunci dan Memonitor di Youtube Studio dan Tools lain.
  8. SEO Video Youtube Analytics
    • Pengantar Video Analytics di Youtube
    • Evaluasi SEO Video dengan Youtube Analytics dan Tools Analytics lain
    • Mini Project 8: Evaluasi SEO Video Marketing suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  9. Final Project
    • Pengantar Manajemen Proyek Digital Marketing SEO Web dan Video
    • Pengerjaan Proyek Digital Marketing SEO Web dan Video secara Kelompok untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi

Pelatihan ini ditujukan untuk Anda yang ingin meningkatkan kompetensi dan karir sebagai SEM (Search Engine Marketing) & Google Ads Specialist, mulai dari dasar hingga mahir. Anda dibimbing oleh instruktur yang berpengalaman di bidang digital marketing, mulai dari konsep dan strategi hingga penerapan pemasaran menggunakan iklan. Di akhir sesi pelatihan, Anda dibimbing mengerjakan proyek digital marketing secara mandiri dan kelompok, dengan target mendapatkan visitors, followers, subscribers, likes, comments, dan engagements lainnya, termasuk konversi seperti menghasilkan penjualan produk barang dan jasa.

Prasyarat Peserta

Anda diharapkan telah memahami dasar-dasar pemasaran dan penggunaan browser web dan aplikasi mobile, tetapi tidak wajib karena keterampilan dasar akan diberikan di awal tiap sesi pelatihan sebagai kompetensi dasar menjadi SEM & Google Ads Specialist.

Target Pelatihan

  1. Dapat menjelaskan konsep, strategi, dan kegiatan dasar digital marketing untuk produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  2. Dapat menjalankan riset pasar dengan teknologi digital untuk suatu jenis produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  3. Dapat mengidentifikasi perilaku konsumen yang dijadikan target untuk menentukan unique selling/value proposition suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  4. Dapat mengelola SEM dan iklan digital dengan Google Ads untuk website suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  5. Dapat menganalisis hasil SEM/Google Ads, antara lain dengan Google Analytics, untuk website pemasaran suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  6. Dapat mengelola SEM dan iklan digital dengan Google Ads video Youtube untuk suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  7. Dapat menganalisis hasil Google Ads untuk video pemasaran suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  8. Dapat mengelola iklan di TikTok Ads untuk suatu produk barang, jasa, dan atau organisasi.
  9. Dapat mengerjakan proyek periklanan suatu website, video Youtube, dan video TikTok secara kelompok, dengan target mendapatkan visitors, followers, subscribers, likes, comments, dan engagement lainnya, serta menghasilkan konversi seperti penjualan produk barang dan atau jasa.

Durasi Pelatihan

Dua hingga tiga bulan atau 240 jam (tutorial, assignment, dan final project).

Topik Pelatihan

  1. Digital Marketing Fundamental
    • Konsep Digital Marketing Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Perbandingan Digital Marketing dengan Traditional Marketing
    • Jenis Profesi dan Tugas Digital Marketer, khususnya SEM & Ads Specialist
    • Etika dan Hukum yang Berhubungan dengan Digital Marketing
    • Basic Marketing Strategy: Segmenting, Targeting, dan Positioining
    • Basic Marketing Mix: Product, Price, Place, dan Promotion
    • Mini Project 1: Penentuan Marketing Strategy dan Marketing Mix suatu Poduk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  2. Market Research
    • Definisi, Jenis, dan Manfaat Riset Pasar
    • Cara Menyusun Rencana Riset Pasar dengan Teknologi Digital
    • Cara Menganalisis dan Menyimpulkan Hasil Riset Pasar
    • Mini Project 2: MPelaksanaan Riset Pasar untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  3. Consumer Behavior Analysis
    • Pengertian Perilaku Konsumen di Media Sosial
    • Tools Riset untuk Memahami Perilaku Konsumen di Internet
    • Teknik Menentukan USP (Unique Selling Proposition)
    • Mini Project 3: Pembuatan Akun dan Konten suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi di berbagai Platform Media Sosial
  4. Web SEM Google Ads
    • Pengantar SEM
    • Riset Kata Kunci (Keywords Reseach) untuk Iklan di Google Ads Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Pembuatan Iklan Website dengan Google Ads
    • Mini Project 4: Pembuatan Iklan dengan Google Ads untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  5. Web Google Ads Analytics
    • Pengantar Web Analytics dan Google Analytics
    • Evaluasi Iklan Google Ads untuk Website dengan Google Analytics atau Tools lain
    • Mini Project 5: Evaluasi Iklan Google Ads Website suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  6. Youtube Google Ads
    • Pengantar Periklanan Video di Youtube dengan Google Ads
    • Riset Kata Kunci (Keywords Reseach) Video Youtube suatu Poduk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Periklanan Video Youtube dengan Youtube Google Ads
    • Mini Project 6: Pembuatan Iklan Video di Youtube suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  7. Video Ads Analytics
    • Pengantar Video Analytics di Youtube
    • Evaluasi Iklan Video di Youtube
    • Mini Project 7: Evaluasi IklanVideo di Youtube suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  8. TikTok Ads
    • Pengantar Periklanan Video dengan TikTok Ads
    • Tip dan Trik Pembuatan Iklan dengan TikTok Ads
    • Mini Project 8: Pembuatan Iklan Video TikTok untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
  9. Final Project
    • Pengantar Manajemen Proyek Digital Marketing - Advertising
    • Pengerjaan Proyek Iklan Web dan Video secara Kelompok untuk suatu Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi

Durasi Pelatihan

Dua hingga tiga bulan atau 240 jam (tutorial, assignment, dan final project).

Topik Pelatihan

  1. Digital Marketing Fundamental
    • Konsep Digital Marketing Produk Barang, Jasa, dan atau Organisasi
    • Perbandingan Digital Marketing dengan Traditional Marketing
    • Jenis Profesi dan Tugas Digital Marketer
    • Etika dan Hukum yang Berhubungan dengan Digital Marketing
    • Basic Marketing Strategy: Segmenting, Targeting, dan Positioining
    • Basic Marketing Mix: Product, Price, Place, dan Promotion
    • Mini Project 1: Penentuan Marketing Strategy dan Marketing Mix suatu Poduk Barang dan atau Jasa
  2. Market Research
    • Definisi, Jenis, dan Manfaat Riset Pasar
    • Cara Menyusun Rencana Riset Pasar dengan Teknologi Digital
    • Cara Menganalisis dan Menyimpulkan Hasil Riset Pasar
    • Mini Project 2: Pelaksanaan Riset Pasar untuk suatu Produk Barang dan atau Jasa
  3. Consumer Behavior Analysis
    • Pengertian Perilaku Konsumen di Internet
    • Tools Riset untuk Memahami Perilaku Konsumen di Internet
    • Teknik Menentukan USP (Unique Selling Proposition)
    • Mini Project 3: Penerapan USP suatu Produk Barang dan atau Jasa
  4. Pembuatan Akun Toko/Pedagang/Pelapak di Marketplace
    • Pengantar Marketplace dan E-Commerce
    • Pengelolaan Akun Toko/Pedagang/Pelapak di Beberapa Marketplace
    • Peraturan dan Pedoman Dasar Berjualan dan Prompsi Produk di Marketplace
    • Mini Project 4: Pembuatan Akun Toko/Pedagang/Pelapak di beberapa Marketplace
  5. Pengelolaan Konten Produk di Marketplace
    • Pengantar SEO (Search Engine Optimization)
    • Riset Kata Kunci (Keywords Research) untuk Toko dan Produk di Marketplace
    • Penggunaan Tools untuk Pembuatan Foto, Video, dan Teks Konten Produk
    • Manajemen Persediaan Produk, Harga, Pengiriman, dan Keuangan
    • Mini Project
    • Mini Project 4: Pembuatan Akun Toko/Pedagang/Pelapak di beberapa Marketplace
  6. Iklan dan Promosi lain Produk di Marketplace
    • Promosi Produk dengan Iklan di Marketplace
    • Teknik Promosi lain di Marketplace dan di luar Marketplace dengan Target Mendapatkan Engagement seperti visitors, followers, subscribers, likes, comments, buy, atau engagement dan konversi lain
    • Mini Project 6: Pembuatan Iklan dan Promosi lain untuk Produk dan bebeapa Marketplace
  7. Hubungan Pelanggan dan Partner di Marketplace
    • Pengantar CRM dan Kemitraan (Reseller, Dropshipper, dan Referral/Affiliate Marketing)
    • Pengelolaan Pelanggan dan Mitra di beberapa Marketplace
    • Mini Project 7: Penjualan Produk Melalui Sistem Kemitraan dan Penerapan Layanan Pelangggan suatu Toko di beberapa Marketplace
  8. Integrasi beberapa Marketplace
    • Pengantar Integrasi Marketplace dan Omnichannel
    • Pembuatan Akun Platform Omnichannel dan Tools lain untuk Integrasi beberapa Marketplace
    • Mini Project 8: Penggunaan salah satu Platform Omnichannel untuk sebuah Toko dengan beberapa Marketplace
  9. Final Project
    • Pengantar Manajemen Proyek Digital Marketing
    • Pengerjaan Proyek Digital Marketing suatu Toko atau Usaha yang Menjual Produk Barang atau Jasa melalui Marketplace

© 2023 Nurul Fikri Academy. All Rights Reserved Owned by PT Nurul Fikri Cipta Inovasi